by Andhika | Sep 18, 2019 | Wisata
Liburan jadi tidak seru, lao kalian belum adventure trip yang penuh menantang. Karena saya sehari-hari berada di pantai tinggal didaerah pantura, saat ini mencoba petualangan baru dari pohon ke pohon dengan penuh tantangan. Kopeng treetop merupakan area yang cocok...
by Andhika | Jul 24, 2019 | Headline, Wisata
andhikanurafian.web.id – Semakin hari semakin banyak bermunculan tempat-tempat wisata mini di kabupaten tuban, sebut saja wisata kali pelang dan kebun sagu merakurak yang baru saja dibuka beberapa bulan yang lalu menjadi viral di media sosial. Wisata yang...
by Andhika | Jul 15, 2019 | Wisata
Hai sobat pantura, kalian butuh piknik yang segar tapi modal dikit, atau dompet lagi butuh asupan. Kini nggak perlu adoh-adoh…, nang ndi kui? yo ning Tuban leh.. (Kini tidak perlu jauh-jauh, dimana itu? di Tuban, red) sedikit menulis dengan bahasa khas pantura...
by Andhika | Jun 16, 2019 | Wisata
Liburan masih terasa dengan hangatnya syawalan untuk saling berkunjung ke sanak famili, kali ini saya akan memberikan rekomendasi lokasi yang hits dan baru saja diresmikan pada sabtu, 15 Juni 2019 oleh pemerintah kabupaten rembang. Apa sih wisata yang baru hits?...
by Andhika | Mar 24, 2019 | bacaan, Wisata
andhikanurafian.web.id – Menikmati alam merupakan hal yang paling membuat kita tetap fresh, mungkin kawan paling suka jikalau diajak traveling, eh tapi tunggu dulu ya… ini musim lagi tidak tentu, kita perlu waspada atau berhati-hati. Sejenak kita melihat...
by Andhika | Nov 5, 2018 | Headline, Wisata
Yogya – Keindahaan wisata di Yogyakarta memang istimewa se-istimewa kotanya, orangnya, dan pesonanya. Beribu-ribu kali kita berkujung ke Yogyakarta tidak akan merasakan bosan dengan inovasi wisata sekitar yang ditawarkan ke wisatawan domestik maupun mancanegara....
Komentar Baru